Resmikan Taman Kenangan di Kota Bengkulu, Komitmen Pos Ind Majukan Tanah Air

Vitrianda
Penjabat (Pj) Wali Kota Bengkulu Arif Gunadi meresmikan Taman Kenangan pada Senin, 12 Februari 2024.Foto: Ist

Dengan adanya Taman Kenangan ini, diharapkan masyarakat dapat lebih mengenal dan menghargai sejarah serta kontribusi pemimpin-pemimpin terdahulu dalam membangun kota ini.

Taman ini juga diharapkan menjadi inspirasi bagi generasi masa depan untuk terus berjuang dalam memajukan Kota Bengkulu menuju masa depan yang lebih baik.

Taman Kenangan ini tidak hanya menjadi bukti nyata dari kerja sama antara pemerintah daerah dan perusahaan swasta, tetapi juga menjadi simbol kebersamaan dan kepedulian terhadap lingkungan serta warisan sejarah. 

Sebelumnya, pembangunan taman kenangan ini merupakan bagian dari Corporate Social Responsibility (CSR) PT Pos Indonesia KCU Bengkulu dengan total anggaran mencapai Rp199,5 juta.

Launching taman tersebut telah dilakukan pada tahun sebelumnya oleh Pj Walikota Bengkulu, Pj Sekda Eka Rika Rino, dan Eksekutif General Manager PT Pos Indonesia KCU Bengkulu, Rodi Herawan, serta dihadiri oleh para pejabat terkait Pemkot Bengkulu.

Selain itu, Pemerintah Kota Bengkulu melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) juga akan melakukan penanaman 30 ribu bibit bunga di sejumlah taman dan median jalan yang ada di wilayah tersebut. Hal ini sebagai upaya untuk mempercantik kota serta menjaga keberlanjutan lingkungan hidup.

 

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network